Topic
Home / Arsip Kata Kunci: salim segaf al jufri (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: salim segaf al jufri

Geliat Bisnis di Hotel Syariah

Hotel Sofyan Grup kini makin yakin kalau hotel berbasis syariat, yang tidak dianggap menarik oleh hotel lain, justru bukan ancaman omset akan menurun. Hotel syariat ternyata punya pasar yang cukup menjanjikan. Tentu saja tanpa esek-esek, alkohol dan narkoba. "Justru dengan konsep syariat ini, tamu atau keluarga merasa nyaman dan aman menginap. Tidak ada alkohol atau tempat hiburan yang berbau maksiat, maka kenyamanan mereka jadi terjaga," tutupnya.

Baca selengkapnya »

Tiga Menteri Asal PKS Mundur dari Struktural PKS

Sesuai aturan AD/ART PKS, pimpinan PKS yang mendapat amanah sebagai pejabat publik harus mengundurkan diri dari DPP PKS agar dapat berkonsentrasi menjalankan tugas-tugasnya. Dari empat orang menteri asal PKS, hanya tiga orang yang mengundurkan diri karena satu orang tidak menduduki jabatan struktural apapun. PKS telah menunjuk tiga pejabat pengganti.

Baca selengkapnya »

Silaturrahim dengan Dubes RI untuk Arab Saudi

dakwatuna.com – Beberapa waktu yang lalu, kami dari tim dakwatuna.com mendapat kesempatan untuk bersilaturrahim, bermuwajahah – tatap muka – dengan Dubes RI untuk Arab Saudi, Dr. Salim Segaf Al Jufri. Sosok yang murah senyum dan akrab itu, boleh jadi tidak pernah bermimpi menjadi Dubes, karena beliau lebih banyak terjun di …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization