Topic
Home / Arsip Kata Kunci: sahabat (halaman 7)

Arsip Kata Kunci: sahabat

Percikan Semangat

Seratus meter dari garis start. Nafasnya masih teratur, terdengar berirama naik turun. Sedikit peluh mulai singgah di dahinya. Kepalanya yang plontos terlihat bergerak sedikit ke kiri dan ke kanan seirama tarikan dan hembusan nafasnya. Bocah kecil yang berlari berjajar di sampingku ini bernama Pion. Ah, bukan, nama aslinya bukan Pion, tapi Muhammad Ali. Pion adalah nama julukan karena badannya yang kecil.

Baca selengkapnya »

Sahabat

Mungkin terlalu sederhana untuk disampaikan, tapi rasanya dada ini tak kuasa menahan gejolak untuk tidak menyampaikannya. Mungkin terlalu kecil untuk diperbincangkan, tapi rasanya bibir ini sudah tak sanggup menahan kata-kata untuk tidak membicarakannya. Walau sedikit, semoga ada pemahaman baik yang didapat.

Baca selengkapnya »

Cara Sahabat Menyambut Ramadhan

Para sahabat dan salafus-shalih pun senantiasa menyambut bulan Ramadhan dengan bahagia dan persiapan mental dan spiritual. Diriwayatkan bahwa Umar bin Khatthab menyambutnya dengan menyalakan lampu-lampu penerang di masjid-masjid untuk ibadah dan membaca Al-Qur’an. Dan konon, Umar adalah orang pertama yang memberi penerangan di masjid-masjid. Sampai pada zaman Ali bin Abi Thalib.

Baca selengkapnya »

Berdakwah Dengan Hati

Hati yang luas, seluas samudera. Yang memaafkan seberapa besar pun kesalahan dan permusuhan seseorang kepadanya karena Allah. Dan dengan tangannya yang lembut penuh cinta beliau bimbing bekas musuh bebuyutan ini meniti jalan menuju Rabbnya. Dengan nasihat yang tulus beliau arahkan dia untuk mengeksplorasi seluruh potensinya demi berkontribusi kepada Islam, seperti dahulu, dengan kekafirannya, ia kerahkan semua upaya untuk membenci dan melampiaskan dendam kepada Islam.

Baca selengkapnya »

Amalan Sunnah Selama Bulan Ramadhan (Bag. Keempat/Akhir)

“Aku menjumpai manusia pada masa pemerintahan Aban bin Utsman dan Umar bin Abdul Aziz –yakni di Madinah- mereka shalat 39 rakaat dan ditambah witir tiga rakaat.” Imam Malik berkata, ”Menurut saya itu adalah perkara yang sudah lama.” Dari Az-Za’farani, dari Asy Syafi’i: “Aku melihat manusia shalat di Madinah 39 rakaat, dan 23 di Mekkah, dan ini adalah masalah yang lapang.”

Baca selengkapnya »
Figure
Organization