Topic
Home / Arsip Kata Kunci: perancis (halaman 5)

Arsip Kata Kunci: perancis

Ratusan Domba Demonstrasi Menduduki Menara Eiffel

Kawasan Menara Eiffel, Prancis, terlihat tidak biasa pada Kamis (27/11/2014). Saat itu, ratusan domba "menduduki" taman dan rerumputan di sekitar ikon kota Paris tersebut. Sekitar 250 domba itu terlihat asyik memamah biak di bawah menara yang dibangun 127 tahun lalu itu. Sementara para gembala mereka meneriakkan protes terhadap keputusan pemerintah yang melindungi serigala, binatang buas yang kerap menyerang domba mereka.

Baca selengkapnya »

Peran Misionaris Kristen Perancis dalam Pelemahan Khilafah Utsmani

Misi para misionaris itu selain membawa misi penyebaran agama. Mereka senantiasa menanamkan rasa cinta pada pemerintahan Perancis di dalam hati orang-orang Kristen yang bertempat tinggal di kawasan Khilafah Utsmani. Akhirnya sukseslah misi itu, pengaruh Perancis menyebar di tengah-tengah pemeluk Kristen yang kemudian hal ini menjadikan melemahnya posisi Khilafah di hadapan warganya yang beragama Kristen. Pembangkangan demi pembangkangan terhadap pemerintah Utsmani mulai merebak setelahnya. Para misionaris yang tak mau merubah kewarganegaraannya itu dan lebih banyak memakai bahasa minoritas Kristen, merekalah yang senantiasa mempelopori kegiatan pemberontakan-pemberontakan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization