Topic
Home / Arsip Kata Kunci: pancasila

Arsip Kata Kunci: pancasila

(Video) Kajian Al-Maidah Ayat 51: Kepemimpinan Dalam Islam

Surat Al-Baqarah keseluruhannya berisi tentang deklarasi kepemimpinan yang diawali dengan 3 model manusia yang akan ditemui seorang pemimpin yaitu muttaqin, kafirin dan munafikin. Surat Al baqarah juga bercerita tentang contoh kepemimpinan dalam sejarah. Ada pemimpin gagal dan ada contoh pemimpin sukses. Surat Ali-Imran menceritakan tentang prinsip dasar dan tantangan dalam kepemimpinan.

Baca selengkapnya »

Reaktualisasi Pengamalan Sila Pertama Pancasila dalam Kehidupan Sosial

Anak muda zaman sekarang sangat mudah sekali terbawa pergaulan, selalu ikut-ikutan trend luar negeri yang sama sekali tidak bermanfaat baginya seperti paham sekularisme, liberalisme, bahkan atheisme dan hal ini memang sangat membahayakan umat Muslim itu sendiri. Paham-paham itulah yang menyebabkan umat Islam mulai menjauh dari ajaran agamanya dan menganggap agama itu tidak penting, hanya bersifat ritual saja.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization