Topic
Home / Arsip Kata Kunci: oposisi (halaman 10)

Arsip Kata Kunci: oposisi

Ikhwanul Muslimin Tetap Tahan Diri Walau Oposisi Membawa Senjata dan Bom Molotov

Sekretaris Jenderal Ikhwanul Muslimin, Mahmoud Hussein menolak kekerasan dan mendesak pendukung Presiden Mohammad Mursi menjaga demonstrasi damai. Ia meminta massa oposisi bertindak rasional dan menerima negosiasi dan dialog. "Ikhwanul Muslimin menolak kekerasan dan tidak menyerang siapapun," ujarnya menegaskan seperti dikutip dari situs resmi Ikhwanul Muslimin, Kamis (6/12).

Baca selengkapnya »

Partai Oposisi Terbesar Yordania Serukan Arab Dukung Palestina

Partai oposisi terbesar Yordania, Front Aksi Islam Jordania (IAF), menyerukan kepada masyarakat Arab untuk mendukung rakyat Palestina dan perlawanan mereka dalam menghadapi agresi Israel di Jalur Gaza. IAF meminta masyarakat Arab dan Muslim untuk mendukung masalah Palestina yang merupakan isu utama di kawasan itu dan mendesak orang-orang Arab untuk mendukung ketabahan rakyat Palestina. Demikian pernyataan yang dikeluarkan Sabtu (10/3).

Baca selengkapnya »

Ikhwanul Muslimin Desak Turki Akui Oposisi Suriah

Kelompok Ikhwanul Muslimin mendesak Turki agar mengakui Dewan Transisi Nasional (Oposisi Suriah) yang saat ini sedang berjuang menumbangkan rezim Presiden Bashar al Assad. "Turki harus mengakui Dewan Transisi Nasional sebagai perwakilan yang sah bagi masyarakat Suriah dan memutuskan hubungannya dengan rezim Presiden Bashar al Assad," ujar ketua Ikhwanul Muslimin Suriah Riyad al Shaqfa, seperti dikutip Nahar, Jumat (14/10/2011).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization