Topic
Home / Arsip Kata Kunci: OJK (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: OJK

Kecemasan Bank Syariah di Era OJK

Selama ini Bank Indonesia (BI), Badan Pengawas Pasar Modal dan lembaga Keuangan (BAPEPAM-LK) terkesan seperti harimau ompong bahkan ada kesan kalau ada mafia di dunia perbankan dan keuangan yang terorganisi di BI dan BAPEPAM-LK sehingga kehadiran OJK menjadi harapan baru bagi industri keuangan dan nasabah atas ketidakpuasan dan kekecewaan terhadap BI.

Baca selengkapnya »

Komite Keuangan Syariah OJK Belum Terbentuk

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) belum membentuk komite keuangan syariah. Memasuki 2013 ini baru dua komite yang telah dibentuk OJK. "Sampai hari ini OJK sudah berhasil membuat dua komite, yaitu komite audit dan komite etik," ujar Ketua Dewan Komisioner OJK, Muliaman D Hadad, saat jumpa pers di Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Rabu (2/1).

Baca selengkapnya »

OJK Akan Bentuk Komite Keuangan Syariah di Tahun 2013

Otoritas Jasa Keuangan akan membentuk Komite Keuangan Syariah pada 2013 yang beranggotakan berbagai macam pihak dari praktisi hingga alim ulama. "Dalam waktu tak lama OJK akan bentuk Komite Keuangan Syariah yang terdiri dari berbagai macam pihak seperti praktisi dan alim ulama, kami launching di awal 2013," kata Ketua Dewan OJK Muliaman D Hadad dalam Silaturahmi Nasional Masyarakat Ekonomi Syariah (Silatnas MES) di Jakarta, Sabtu (15/12).

Baca selengkapnya »

OJK: Rencana Perbankan Syariah IPO Positif

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman Hadad mengatakan, rencana perbankan syariah untuk melakukan penawaran umum saham perdana (IPO) mempunyai prospek positif ke depannya. "Peluang dan kesempatan bagi perbankan syariah cukup besar untuk masuk ke pasar modal. Kami sebenarnya ingin pendalaman pasar modal semakin baik, dengan semakin banyak yang IPO maka semakin bagus," ujar Muliaman di Jakarta, Senin.

Baca selengkapnya »

OJK Tawarkan Model Bisnis Syariah

Melihat perekembangan ekonomi syariah di Indonesia dalam satu dekade terakhir yang tumbuh pesat, lembaga super bodi baru Otoritas Jasa Keuangan (OJK) ingin membangun model bisnis yang melibatkan semua lembaga syariah. Menurut Ketua OJK, Muliaman D Hadad sinergi yang akan dibangun akan mirip dengan syariah incorporated di mana organisasi-organisasi ekonomi syariah di Indonesia akan bersatu.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization