Topic
Home / Arsip Kata Kunci: novel (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: novel

Istri Pertama Sang Lelaki

Perempuan itu melirik lelaki di sebelahnya. Lelaki dengan kacamata minus yang duduk menghadap laptop, kedua matanya asyik tertuju pada layar, sesekali senyum mengembang di wajahnya dan ketikan mengalir dari jari-jarinya. Perempuan itu kembali melirik kecil. Sebal!

Baca selengkapnya »

Rantau 1 Muara

Merupakan buku ketiga dari trilogi Negeri 5 Menara, buku ini masih berfokus pada kisah Alif si pemburu beasiswa yang memendam harapan ingin mengenyam pendidikan tinggi di luar negeri. Dalam novel ini, persaingan antara Alif dan Randai untuk mendapatkan beasiswa ke luar negeri, adalah bagian yang paling enak untuk disorot.

Baca selengkapnya »

Da Conspiraḉẫo; Sebuah Konspirasi

Kejadian penembakan itu, meluas ke konflik yang lebih pelik: Rangga diculik, kemudian disekap di sebuah rumah loji milik Bevy de Aguia Leste (halaman 459). Sementara Tan Sun Nio diburu kawanan bajak laut itu yang mengincar spaarbankboekje miliknya yang bernilai lebih dari tiga juta gulden (halaman 582). Di tengah pusaran konflik itu, muncul tokoh-tokoh oportunis seperti Ramos Fernandes, Indo-Portugis yang menjadi kaki tangan Tan Sun Nio sekaligus Djanggo da Silva, dan Mari Nusa.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization