Topic
Home / Arsip Kata Kunci: mukim (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: mukim

Pemukim Yahudi Bakar Sebuah Masjid di Tepi Barat

Sebuah masjid di desa Jaba, Tepi Barat menjadi target aksi vandalisme dan dibakar pada Selasa (19/6) dini hari. Pelakunya diduga para pemukim Yahudi Israel yang tinggal di pemukiman dekat desa itu. Di bagian dinding luar masjid tersebut terdapat tulisan dengan bahasa Ibrani yang artinya “Perang Ulpana”. Ulpana mengacu pada nama pos terdepan di pemukiman Yahudi di Beit El. Saat ini, rezim zionis sedang mempersiapkan pemindahan lima gedung apartemen yang menjadi sengketa di Beit El.

Baca selengkapnya »

Sekjen PBB Kecam Pemukiman Yahudi di Tepi Barat

Sekjend PBB Ban Ki-moon mengatakan 'sangat terganggu' oleh keputusan Israel yang memberikan status hukum terhadap tiga pemukiman Yahudi di Tepi Barat. Ban menggambarkan tindakan tersebut ilegal berdasar hukum internasional. Tiga pemukiman Yahudi, Bruchin, Sansana dan Rechelim dideklarasikan sebagai 'Milik Negara' oleh Israel, sedangkan menurut perjanjian 1967 daerah tersebut adalah milik Palestina.

Baca selengkapnya »

Gerakan Non-Blok Kecam Kegiatan Permukiman Yahudi

Gerakan Non-Blok pada Selasa mengecam kegiatan permukiman Yahudi di wilayah Palestina. GNB menyatakan pola tindakan provokatif Israel di Tepi Barat adalah tanda Israel memilih pendudukan dan konflik dengan mengorbankan masa depan kedua bangsa dan wilayah tersebut secara keseluruhan. Pernyataan itu dikeluarkan saat wakil tetap Mesir untuk PBB, Maged Abdel Aziz atas nama 120 anggota GNB di Sidang Majelis Umum untuk memperingati Hari Solidaritas Internasional bagi Rakyat Palestina.

Baca selengkapnya »

RI Kecam Pembangunan Pemukiman Yahudi

Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI mengecam pembangunan pemukiman Yahudi di Palestina, yang tidak bisa dibenarkan dalam konteks perdamaian di kawasan tersebut. "Kami mengecam pembangunan pemukiman yang tidak bisa benarkan dalam konteks perdamaian itu sendiri," kata Juru Bicara Kemlu RI, Teuku Faizasyah, saat konperensi pers di Jakarta, Jumat.

Baca selengkapnya »

Pemukim Zionis Robek-Robek dan Injak-Injak Al-Qur’an!

Sekelompok pemukim pendatang Zionis, Selasa (14/9) petang, menobek-robek al Qur’an dan menginjak-injaknya dengan kaki di tengah jalan Jaffa di barat kota al Quds. Warga al Quds Muhammad Munir – mahasiswa Universitas Bethlehem – menegaskan kepada mereka massa bahwa dia menyaksikan aksi penodaan terhadap al Qur’an al Karim di jalan tersebut ketika sedang pulang dari kerja.

Baca selengkapnya »

Tindakan Hamas didukung Rakyat Palestina

Tindakan sayap militer Hamas yang menewaskan pemukim esktrim Yahudi dikecam Presiden demisioner Palestina Mahmud Abbas dan Kepala kebijakan luar negeri Uni Eropa Catherine Ashton. Padahal sebelumnya pemukim esktrem Yahudi dan tentara Israel berkali-kali telah membunuh warga sipil Palestina serta menyiksa tahanan bahkan menyiksa anak kecil dengan setrum, tapi tidak ada yang mengecamnya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization