Topic
Home / Arsip Kata Kunci: mensos (halaman 4)

Arsip Kata Kunci: mensos

Mensos: Pembagian Zakat Perorangan Hingga ada Korban Jiwa, Tidak Manusiawi

Menteri Sosial Salim Segaf Al Jufri mengatakan pembagian zakat yang dilakukan secara perorangan oleh para dermawan hingga menimbulkan korban jiwa, merupakan hal yang tidak manusiawi. "Kalau harus berdesak-desakan sampai ada korban bahkan meninggal yang diterima hanya Rp25.000 ini tidak manusiawi. Cara-cara seperti ini seharusnya dihindari karena ini tidak sesuai ajaran Islam," kata Mensos di Jakarta, Selasa (23/8).

Baca selengkapnya »

Mensos Dampingi Anak Yatim Belanja Bareng untuk Kebutuhan Lebaran

Menteri Sosial DR Salim Segaf Al Jufri MA bersama Fadli (Vokalis PADI) dan Yana Julio akan menyertai sejumlah anak yatim dan dhuafa belanja kebutuhan lebaran, Minggu (14/8/2011) di Jakarta. Acara yang digagas oleh lembaga kemanusiaan nasional PKPU bekerjasama dengan Lintasarta Indonesia, Telkom Indonesia, Carrefour Indonesia dan sejumlah lembaga dan perusahaan lainnya menghadirkan 400 anak yatim.

Baca selengkapnya »

Mensos: Hidup Diciptakan Seimbang dan Ramadhan Kembalikan Kesimbangan Itu

Sungguh jelas, berpuasa akan membawa kesimbangan jasmani dan rohani dalam tubuh manusia. Selain kedua hal tadi, puasa juga membawa keseimbangan sosial. Demikian diungkapkan Menteri Sosial RI, Salim Assegaf Al-jufri, Ahad (7/8). Dikatakan Menteri, dalam surat Ar-rahman, langit ditinggikan dan diletakan disisi keseimbangan. "Karena itu, jarak Matahari dan Bumi seimbangan. Kalau dekat kepanasan kita, kalau jauh kedinginan kita," kata dia.

Baca selengkapnya »

Mensos Tolak Legalisasi Ganja

Menteri Sosial (Mensos), Salim Segaf Al Jufri, menolak legalisasi ganja karena akan berdampak sosial, terutama bagi generasi muda. "Saya pribadi cenderung tidak sepakat karena khawatir akan disalahgunakan," kata Mensos usai memberi pengarahan dalam rakornas program pemberdayaan sosial dan penanggulangan kemiskinan 2011 di Batam Kepulauan Riau, Sabtu.

Baca selengkapnya »

Mensos dan Artis KCB Sertai Belanja Bareng Yatim dan Dhuafa

Menteri Sosial Salim Segaf Al Jufri bersama sejumlah artis Ketika Cinta Bertasbih (KCB) akan menyertai sejumlah anak yatim dan dhuafa belanja kebutuhan lebaran, Minggu (5/3/2010) di Jakarta. Acara yang digagas oleh lembaga kemanusiaan nasional PKPU bekerjasama dengan Rohis Lintasarta, Carrefour dan sejumlah lembaga lainnya menghadirkan 400 anak yatim dan dhuafa.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization