Topic
Home / Arsip Kata Kunci: manis (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: manis

“Dia” yang Manis Itu Ternyata Bernama Ukhuwah

Cerita tentang 3 sahabat Nabi SAW pada perang Yarmuk, saat itu Ikrimah bin Abu Jahal meminta air minum, lalu ia melihat Suhail bin Amr memandangnya, lantas Ikrimah berkata "berikan air itu kepadanya". Kemudian ketika Suhail juga melihat sahabat yang lain yaitu al-Harits bin Hisyam, Suhail juga melakukan hal sama dengan yang dilakukan Ikrimah. Tetapi belum sampai air minum itu pada al-Harits ketiga sahabat itu telah meninggal tanpa meminumnya sedikitpun.

Baca selengkapnya »

Ayah yang Ku Sayang

Di mana engkau berada ayahku, Di mana aku harus mencari dirimu, Di mana aku harus mengadu, Aku sangat merindukan peluk hangat darimu, Aku sangat merindukan kasih sayangmu, Aku juga sangat merindukan senyum manismu, Hidup ini hampa tanpamu, Hidup ini tak ada gairah dan kebahagiaan tanpamu, Hidup ini penuh kesedihan tanpa kehadiranmu.

Baca selengkapnya »

Dy, Aku Bersama Dakwah Kampus

Dy, aku diajak ikut organisasi tadi. Entah, mungkin karena jilbabku agak berkibar- kibar dan rok ku serasa mau terbang saat angin kencang. Haah, si kakak manis banget lho. Apalagi si abang yang sempat kulihat sekilas setelah menyerahkan lembar yang aku gak tau apa isinya sama si kakak, cakep banget. Huaaaaa…

Baca selengkapnya »

Karena Surga Begitu Manis

Dunia, Di manakah Posisiku Kini? Pernahkah kau bayangkan arti sebuah lapangan bagi seorang atlet? Lapangan adalah medan terjal yang panjang lagi berduri. Di sana segala persiapan dipertaruhkan, di sana semua tenaga dikerahkan, di sana peluh tak lagi terhitung jumlahnya, di sana nafas sepenggal demi sepenggal diusahakan.Di lapangan itu.

Baca selengkapnya »

Hadiah Pemanis Ukhuwah

“Saling menghadiahilah kalian karena sesungguhnya hadiah itu akan mencabut/menghilangkan kedengkian.” Ada yang pernah mendapatkan hadiah, kado, kejutan atau sejenisnya? Bagaimana perasaan Anda? Senangkah? Bahagiakah? Haru kah? Dua bulan yang lalu adalah bulan penuh kado, penuh hadiah, penuh kejutan bagi saya..

Baca selengkapnya »

Manisnya Belajar Sambil Beramal

Ada banyak harapan ketika kita masuk dalam sebuah lembaga dakwah. Tak hanya ukhuwah, tapi juga ilmu dan amal tentunya. Bersama sahabat, kita bersama memperjuangkan ketinggian Islam. Tapi, sudahkah amal yang kita perbuat diiringi dengan ilmu? Jangan-jangan, kita begitu terlarut dalam berbagai program yang ingin terlaksana, tapi kita sendiri kropos, roboh? Seringkali kita melupakan ini, ketika kita sibuk menerangi orang lain, tapi kita lupa menerangi diri... seperti lilin yang menerangi sekitarnya, tapi justru membakar dirinya sendiri?

Baca selengkapnya »

Masalah Itu Manis

Ketika kita ditimpa sebuah permasalahan, berarti Allah mau kita lebih dewasa dalam menghadapi hidup ini. Ketika kita ditimpa musibah, berarti Allah ingin agar kita mendekat kepadanya. Ketika kita ditimpa kesusahan, berarti Allah telah menyediakan untuk kita kemudahan. Karena sesungguhnya dibalik permasalahan ada proses pendewasaan, dibalik musibah ada hikmah, dibalik kesusahan ada kemudahan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization