Lukmanul Hakim

Waspada! Masih Banyak Makanan Berbahan Baku yang Mengandung Daging Babi

"Dari makanan yang mengandung babi memang banyak sekali dan hampir keseluruh makanan itu bisa kemungkinan mengandung babi," kata Lukman.

Cara Dai Menanggapi Fitnah dan Kritikan

Menanggapi kritikan dan fitnah terhadap gerakan dakwah ini. Saya ingin berbagi kepada ikhwah mengenai beberapa kisah Lukmanul Hakim mengajari anaknya…

“Sejatinya, Yang Memiliki Landasan Hukum untuk Sertifikasi Produk Halal Hanya MUI”

Masyarakat bakal kebingungan untuk urusan jaminan produk halal. Pasalnya, bisa jadi akan semakin banyak lembaga yang bergerak di bidang sertifikasi…

MUI Minta PKS Kawal RUU Jaminan Produk Halal

Majelis Ulama Indonesia (MUI) berharap pemerintah tidak mengambilalih proses sertifikasi halal. Pemerintah sebaiknya berperan dalam melakukan sosialisasi hingga regulasi dan…

LPPOM MUI dan Kemenparkeraf Kembangkan Wisata Syariah

Dalam rangka meningkatkan animo masyarakat Muslim yang ingin berwisata secara syariah, Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetik (LPPOM) Majelis Ulama…

MUI: Tarik Sepatu Berkulit Babi dari Pasar!

Lembaga Pengawas Pangan Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) Majelis Ulama Indonesia (MUI) meminta produsen sepatu Kickers, PT Mahkota Petriedo Indoperkasa, untuk…

MUI Tidak Pernah Rekomendasikan Label Halal Pada Sepatu Kickers “Pig Skin Lining”

Direktur LPPOM MUI Lukmanul Hakim mengatakan MUI tidak pernah merekomendasikan pembuatan label 'pig skin lining' dan logo halal pada sepatu…

LPPOM MUI Gelar INDHEX 2012

Lembaga Pengkajian Pangan Obat-obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) akan menggelar Indonesia Halal Expo (INDHEX) 2012 pada 5-8…

Indonesia Disiapkan Jadi Pusat Halal Dunia

Majelis Ulama Indonesia (MUI) bekerja sama dengan lembaga sertifikasi halal tingkat dunia akan mendeklarasikan satu standar halal yang dibuat resmi…