Topic
Home / Arsip Kata Kunci: lebaran (halaman 5)

Arsip Kata Kunci: lebaran

Komoditi Syariah Go Public Usai Lebaran

Tahap awal transaksi perdagangan komoditi berdasarkan prinsip syariah direncanakan melibatkan komoditi kopi baik arabika dan robusta, kakao, serta Crude Palm Oil (CPO). Hal itu disampaikan oleh Direktur Bursa Berjangka Jakarta (BBJ) Bihar Sakti Wibowo dalam acara Sosialisasi Fatwa MUI Nomor 82 tentang Perdagangan Komoditi Berdasarkan Prinsip Syariah, di Hotel Mandarin, Jakarta, Senin (8/8/2011).

Baca selengkapnya »

Mentan: Stok Sapi Aman Hingga Idul Fitri

Menteri Pertanian Suswono mengklaim persediaan sapi hingga Idul Fitri mendatang masih aman. Di tengah keputusan pemerintah Australia menghentikan ekspor sapi ke Indonesia. "Stok kita aman. Dari sisi sapi bakalan sendiri kita punya stok. Di pelaku penggemukan ada 150 ribu ekor, ini di luar petani lokal," kata Suswono kepada wartawan di kantor Kepresidenan, Jakarta, Kamis (7/7/2011).

Baca selengkapnya »

Pasca Lebaran Bisnis Gadai Syariah Tetap Lancar

Layanan gadai di perbankan syariah biasa ramai menjelang Idul Fitri. Kendati hari raya telah usai, namun bisnis gadai syariah tetap menjanjikan. Manager Gadai Bank Jabar Banten Syariah (BJBS), Endang Komarudin, mengatakan pada masa sebelum lebaran gadai memang cenderung mengalami kenaikan dan mendekati hari raya banyak nasabah yang melakukan penebusan gadai.

Baca selengkapnya »

Klarifikasi Gubernur Jabar Perihal Kartu Lebaran

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menyatakan prihatin sekaligus menghargai sikap masyarakat yang mengkritisi Pemerintah Provinsi Jawa Barat yang mengirim kartu ucapan Selamat Lebaran kepada masyarakat Jawa Barat. Ia menilai, reaksi berlebihan dari sejumlah kelompok masyarakat terjadi karena tidak informasi yang diterima mereka tidak lengkap dan bias. Anggaran untuk keperluan tersebut adalah Rp 850 juta bukan Rp 1,7 miliar.

Baca selengkapnya »

Panduan Mudik

"Sesungguhnya Allah suka jika diambil keringanannya sebagaimana benci jika maksiat kepada-Nya." (HR Ahmad, Ibnu Hibban dan al-Baihaqi). Panduan ibadah bagi musafir (pemudik), terdiri dari: 1. Shalat Jamaah, 2. Shalat bagi Musafir, 3. Adab Safar, dan 4. Doa Safar.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization