Topic
Home / Arsip Kata Kunci: kudeta (halaman 29)

Arsip Kata Kunci: kudeta

Peringatan 1 Tahun Tragedi Berdarah di Rabiah dan Nahdhah (Bagian ke-1)

Subuh merekah di pagi 14 Agustus 2013. Ketika itulah, polisi Mesir dengan dukungan pasukan Angkatan Darat membubarkan paksa para pendukung Presiden Mursi di dua lapangan besar Rabi’ah Al Adawiyah dan An Nahdhah, yang keduanya terletak di ibukota Mesir, Kairo. Berdalih ada kelompok demonstran yang menembakkan senjata ke arah aparat keamanan, para demonstran yang lebih dari 48 hari melakukan sit in (aksi diam di tempat) di dua lokasi tersebut, diserbu dan dibubarkan secara paksa. Lalu, ribuan orang tewas dan terluka.

Baca selengkapnya »

Rezim Kudeta Mesir Tuduh IM Sama Dengan ISIS

Gamal yang merupakan Pemred Al-Mesryoon mengatakan, “Apakah orang yang menulis pernyataan itu tidak tahu bahwa ISIS itu telah menganggap IM kafir? Bahwa ISIS menganggap Muhammad Mursi tidak sah menjadi pemimpin Mesir? Perlu diketahui, ISIS di Irak itu memerangi Al-Hizbul Islami milik IM. ISIS bahkan mengatakan bahwa anggota partai tersebut adalah kafir. Kalau sudah demikian, bagaimana mungkin kalau ada kesamaan antara ISIS dan IM?”

Baca selengkapnya »
Figure
Organization