Topic
Home / Arsip Kata Kunci: kuasa (halaman 5)

Arsip Kata Kunci: kuasa

PIP PKS Malaysia Uji Penguasaan Manhaj Para Kader

Memanfaatkan momentum bulan Ramadhan sebagai syahrut tarbiyah, PIP PKS Malaysia mengadakan program akbar “Sehari Bersama Manhaj” (1HBM) untuk para kadernya yang berada di Kuala Lumpur dan Selangor. Lebih dari 200 kader memeriahkan acara yang dihelat sehari penuh di ADNI Training Centre, Ampang, Kuala Lumpur pada Ahad, 16 Ramadhan 1433H bertepatan dengan 5 Agustus 2012.

Baca selengkapnya »

Memprihatinkan, Tambang Dikuasai Asing

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR, Mustafa Kamal, menyatakan prihatin terhadap pengelolaan tambang di Indonesia yang sepenuhnya dikuasi oleh pengusaha asing. "Tentu kita prihatin karena ternyata nyaris seluruh kekayaan sumber daya alam, khususnya pada bidang pertambangan dikuasi oleh pengusaha asing," katanya kepada wartawan di Mamuju, Sulbar, Kamis (19/4).

Baca selengkapnya »

Hadits tentang Periodisasi Kekuasaan

Hadits ini merupakan informasi kenabian tentang perjalanan sejarah manusia dan periodisasi kepemimpinan suatu bangsa. Tidak ada informasi yang tepat dan akurat setelah Al-Qur’an melainkan informasi Hadits dari Nabi Muhammad saw. Informasi ini sebagiannya sudah terjadi dan sebagian kecil-insya Allah- akan terjadi. Dalam hadits tersebut ada 5 periode perjalanan sejarah umat manusia lebih khusus lagi umat Islam atau umat yang beriman kepada Allah, yaitu:

Baca selengkapnya »

Islam dan Kekuasaan

Merupakan suatu hal yang pasti bahwa Allah SWT akan memberikan kemenangan kepada orang-orang yang beriman dan beramal shalih dalam bentuk kekuasaan (Istikhlaf). Dengan kekuasaan itulah kemudian Islam  mentransformasikan kehidupan masyarakat dengan tingkat moral, pendidikan, ekonomi, sosial, budaya yang rendah (jahiliyah) menuju masyarakat berperadaban tinggi dan maju.

Baca selengkapnya »

Hasyim Muzadi Mengingatkan, Papua Merdeka, Asing Berkuasa

Mantan Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Hasyim Muzadi, mengatakan, masalah Papua adalah masalah bangsa dan negara bukan sekadar masalah pemerintah. "Pemerintah bisa setiap saat berganti namun NKRI harus tetap selamat. Janganlah hendaknya kita tidak menyelamatkan papua karena posisi sedang berseberangan dengan pemerintah," kata KH Hasyim Muzadi, Selasa (1/11).

Baca selengkapnya »

Memenangkan Dakwah Melalui Partai, Mungkinkah?

Seorang muslim harus memiliki keyakinan bahwa masa depan umat manusia adalah milik Islam. Keyakinan ini merupakan salah satu karakter yang harus dimiliki oleh seorang muslim sebagai salah satu konsekuensi Identitas muslim yang dimilikinya. Identitas tersebut menuntut banyak konsekuensi yang harus kita terima dan kita jalankan. Belum bisa diakui keislaman seseorang manakala karakteristik sebagai konsekuensi-konsekuensi tersebut belum dimiliki.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization