Topic
Home / Arsip Kata Kunci: hasil (halaman 4)

Arsip Kata Kunci: hasil

Siapa Bilang Rokok Nggak Bisa Bikin Kaya..?!

Sungguh miris ketika mendapati fakta bahwa negeri kita, Indonesia tercinta, menduduki peringkat pertama sedunia dalam hal buruknya penanggulangan terhadap dampak buruk rokok. Hal ini menjadi semakin menyesakkan, ketika kita harus takluk di hadapan negeri Gajah Putih, Thailand. Di mana negeri itu berhasil mendapat predikat juara satu dalam hal penanggulangan bahaya rokok, tingkat internasional.

Baca selengkapnya »

Rekapitulasi Hasil Quick Count Berbagai Lembaga: Aher-Deddy Mizwar Menang

Berdasarkan rekapitulasi quick count berbagai lembaga, pasangan nomor 4 Aher-Deddy Mizwar memenangi Pilgub Jabar dengan perolehan angka di atas 30%. Secara rinci, LSI menyebutkan Aher-Deddy Mizwar memperoleh 33,21%, Media Center PKS: 33,1%, MNC Media Research: 32,77%, Indo Barometer: 32,13%, Puskaptis: 32,71%, Lingkaran Survei Indonesia: 33,11%, Jaringan Indonesia: 31,96%, SMRC: 32,28%, dan Litbang Kompas: 31,58%.

Baca selengkapnya »

Tiang Listrik

Layaknya Tiang Listrik yang sederhana dan dianggap biasa, Hanya sebatang besi yang berdiri di antara gedung – gedung tinggi Jarang diperhatikan namun begitu besar kekuatannya, Hanya menghasilkan energy, Hanya menyalurkan daya Listrik, Tetapi berguna untuk sekitar, Layaknya Iman yang Kau miliki, Bukan Hanya sekadar shalat dan mengaji,

Baca selengkapnya »

Lamar Daku, Kau Kuterima

Hasil survey telah membuktikan bahwa jumlah perempuan dan laki-laki adalah 1: 10. Kita pun acap kali mendengar kalimat demikian bila ada seminar atau kajian yang membahas seputar pernikahan, apalagi terkadang ada satu dua orang menjadikannya sebagai dalih berpoligami. “Wajar, bila laki-laki berpoligami, perempuan dan laki kan 1 : 10”, kata seorang teman dalam sebuah guyonan

Baca selengkapnya »

Kesebangunan Amal

Dakwah bersama jamaah/organisasi adalah dakwah yang paling efektif. Sebaliknya dakwah secara bersendirian akan tidak maksimal apa yang dihasilkannya. Atas dasar ini Allah S.W.T mengisyaratkan dalam Al-Quran dengan firman-Nya: Dan hendaklah ada di kalangan kamu segolongan umat yang menyeru pada kebaikan, menyuruh pada ma’ruf dan mencegah dari yang mungkar, merekalah orang-orang yang beruntung.” (QS. Ali Imran: 104)

Baca selengkapnya »
Figure
Organization