Topic
Home / Arsip Kata Kunci: diplomatik (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: diplomatik

Uni Islamic States: Resolusi Diplomatik Indonesia untuk Timur Tengah yang Lebih Damai

Uni Islamic States bisa menjelma menjadi sebuah kekuatan Islam Internasional yang bersifat kenegaraan tanpa harus menembus dinding-dinding nasionalisme yang masih kabur hukum namun terlanjur kuat mengakar pada jiwa masyarakat. Hingga akhirnya Uni Islamic States bukan hanya menjadi sebuah wadah konferensi biasa layaknya OKI yang hanya merasa dimiliki oleh para pejabat tertentu, tetapi menjadi sebuah wadah persatuan negara-negara muslim dalam naungan semangat (Syariat) Islam yang juga dimiliki oleh segenap rakyatnya.

Baca selengkapnya »

Mauritania Putuskan Hubungan dengan Israel

dakwatuna.com – Nouakchott, Presiden Mauritania Mohamed Ould Abdel Aziz mengatakan negaranya sama sekali tidak mendapatkan manfaat dari hubungannya dengan Israel. Yang didapat hanyalah “kulit yang tidak bisa disebut”. Dia menegaskan bahwa awak kedutaan Israel telah meninggalkan Mauritania secara total.” Abdel-Aziz mengatakan bahwa upaya beberapa pihak yang menyebut “rumah sakit Israel” …

Baca selengkapnya »

Mensos RI Dianugrahi Medali Kerajaan Saudi

dakwatuna.com – JAKARTA, 20/11/2009, Menteri Sosial Salim Segaf Al-Jufri, yang tercatat sebagai mantan Duta Besar RI untuk Kerajaan Arab Saudi dan Kesultanan Oman, mendapat medali kehormatan Raja Abdul Aziz I dari Raja Abdullah. Momen istimewa itu terjadi, saat Salim Segaf menyampaikan laporan dan salam perpisahan kepada pihak Kerajaan dan Parlemen …

Baca selengkapnya »

PBNU: Israel Hendaknya Dikucilkan

dakwatuna.com – Jakarta, Tindakan Israel yang menyerbu dan memporakporandakan Masjid Al Aqsha dinilai merupakan tindakan yang sama sekali tidak beradab dan menyakiti umat Islam seluruh dunia. ”Bukan saja masyarakat Palestina, namun tindakan Israel tersebut menyakiti umat Islam seluruh dunia,” tegas Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Hasyim Muzadi …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization