Topic
Home / Arsip Kata Kunci: darah

Arsip Kata Kunci: darah

Beberapa Ruas Jalan di Bangladesh Banjir Darah

Beberapa jalan di kota Dhaka Bangladesh memerah banjir darah, terlihat sepintas seperti pasca pertumpahan darah. Sebuah foto diunggah ke Twitter oleh akun bernama Gautam Treivedi menggambarkan situasi tersebut. Gautam menulis, “sungai darah terjadi berlangsung liar di Dhaka, Bangladesh...."

Baca selengkapnya »

Darah Yakjuj Makjuj Mei

Kemudian kakak melanjutkan, “Dajal dan Yakjuj Makjuj pasti akan datang di akhir zaman. Menjadi tanda akan dekatnya hari kiamat. Pada saatnya mereka keluar dari tembok ke seluruh penjuru dunia. Mereka beranak pinak banyak sekali. Mereka berbuat kerusakan di muka bumi, sangat tamaknya mereka hingga menghabiskan apa saja yang dijumpai. Mereka adalah fitnah terbesar sepanjang sejarah umat manusia. Mereka datang dari timur, menerjang bagai air bah, meluluhlantakkan segalanya. Umat Islam tak berdaya, tak mampu menghadapinya, kecuali hanya menunggu pertolongan Allah. Maka ketika mereka merasa telah menyempurnakan tipu dayanya, Allah menyempurnakan tipu daya-Nya.”

Baca selengkapnya »

Darah Juang Kami; (Bukan) Penghuni Menara Gading

Indonesia. Ingin rasanya kami kembalikan wajahmu yang dulu. Ingin rasanya kami kembalikan ruh perjuangan bangsamu yang dulu. Bagaimana tidak? di usia 70 tahun rentamu, kau tak ubahnya masih seekor kepompong yang masih terkungkung dalam fragmen diri sendiri. Kau tak mampu terbang, menghiasi peradaban dunia ini. Tapi layaknya metamorfosa itu, setitik harap kami step kupu-kupu akan segera kau hadapi. Menjadi sosok yang cantik dan menyejukkan.

Baca selengkapnya »

Halal Haram Makanan Berbahan Dasar Darah Hewan Dalam Tinjauan Medis dan Islam

Makanan yang terbuat dari darah “marus” jelas merupakan makan yang haram untuk dikonsumsi, selain karena dilarang oleh agama Islam, marus juga sangat berbahaya untuk kesehatan. mengkonsumsi makanan yang halal dan baik (thayib) merupakan manivestasi dari ketaatan dan ketakwaan kepada Allah. Hal ini terkait dengan perintah Allah kepada manusia “Dan makanlah makanan yang halal lagi baik (thayib) dari apa yang telah dirizkikan kepadamu dan bertaqwalah kepada Allah dan kamu beriman kepada-Nya”. (Almaidah: 88).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization