Topic
Home / Arsip Kata Kunci: capres (halaman 8)

Arsip Kata Kunci: capres

Capres Muda Bagus, Merekalah yang Mengubah Dunia

"Bagus yang muda, merekalah yang mengubah dunia, kasih yang muda," ujar Ketua DPP PKS, Refrizal, kepada wartawan di Gedung DPR, Senayan Jakarta, Selasa, (29/5). Pria yang juga anggota Komisi VI itu mengatakan, umur 60 tahun ke atas sudah terlalu tua untuk seorang calon pemimpin bangsa. "60 ke atas sudah tua, kita tidak ingin semangat saja, tapi harus kuat," ujarnya.

Baca selengkapnya »

Capres 2014 Jangan “Lu Lagi Lu Lagi”

Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Tifatul Sembiring mengusulkan agar calon yang akan maju dalam pemilihan presiden 2014 mendatang lebih baik berasal dari kalangan muda. Jangan lagi mengusung capres 4L. "Saya sudah mengusulkan itu. Harus ada penyegaran jangan 4L, Lu Lagi Lu Lagi," kata Tifatul saat ditemui di Gedung DPR RI, Jakarta Pusat, Senin (28/5).

Baca selengkapnya »

PII Usul Capres dari Kalangan Independen

Keluarga Besar Pelajar Islam Indonesia (PII) akan memperjuangkan calon independen untuk Presiden RI. Adanya calon ini menjadi cambuk bagi partai-partai politik untuk mengajukan calon-calon terbaik. "Dengan adanya calon perseorangan independen, partai-partai politik juga akan mengusung calon-calonnya yang baik," terang Ketua Keluarga Besar Pelajar Islam Indonesia (PII), Sutrisno Bachir, saat Sarasehan 'Merawat NKRI' di Hotel Yogyakarta Plaza yang diselenggarakan Perhimpunan Keluarga Besar PII, Minggu (5/2).

Baca selengkapnya »

PKS Belum Wacanakan Capres

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyatakan belum mau mewacanakan calon presiden (capres) yang diusungnya pada Pilpres 2014 mendatang. Meski Golkar dan Partai Serikat Rakyat Independen (SRI) sudah mewacanakan nama tokoh yang masuk bursa calon presiden, namun PKS belum terlalu memikirkan hal tersebut.

Baca selengkapnya »

Capres AS dan Agama

dakwatuna.com – Bagi banyak kalangan mendengar nama negara super power, Amerika, akan terlintas di benak mereka sebuah negara yang tidak peduli dengan agama. Konsep sekularisme Amerika seringkali memang disalah pahami bahwa Amerika adalah negara yang tidak peduli agama dan bahkan dianggap tidak beragama. Mungkin lebih dari itu, seringkali dianggap sebagai …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization