Topic
Home / Arsip Kata Kunci: barat (halaman 8)

Arsip Kata Kunci: barat

Pendidikan Barat Belum Akui Sumbangsih Ilmuwan Islam

Dunia Islam memberikan sumbangsih besar terhadap teknologi yang dikembangkan dunia barat. Pesan itu hendak disampaikan dalam pameran 'Penemuan 1001' di California Science Center, Los Angeles. Diane Perlov, Wakil Presiden California Science Center, mengatakan dunia barat begitu mengabaikan sumbangsih ilmuwan Muslim terhadap ilmu pengetahuan dunia. Sebabnya, melalui pemeran ini, pihaknya ingin mengkomunikasikan akar multikultural limu pengetahuan.

Baca selengkapnya »

Israel Persiapkan Sulaiman Sejak 2008

dakwatuna.com – Kairo, Sedikit demi sedikit rahasia Wapres Mesir, Omar Suleiman, mulai terkuak di publik. Berdasarkan dokumen kawat rahasia Kedubes Amerika Serikat di Mesir dan Israel terungkap bahwa Suleiman sudah digadang-gadang menjadi pengganti Presiden Hosni Mubarak sejak 2008 lalu! Dokumen yang dibocorkan itu menggarisbawahi posisi strategis Mesir di Timur Tengah. …

Baca selengkapnya »

Study Islam di Jerman Meningkat

dakwatuna.com – Frankfurt, Islam memainkan peran yang semakin penting dalam debat publik di Jerman. Di sebuah universitas Frankfurt, siswa dapat belajar tentang agama dengan cara ilmiah sebagai bagian dari program sarjana dalam teologi Islam. Universitas Goethe Frankfurt telah memperkenalkan gelar sarjana tiga tahun untuk studi Islam, kuliah pertama di Jerman. …

Baca selengkapnya »

Kisah Singkat Warga Palestina di Tepi Barat

Mahmud Sulthan dakwatuna.com – Surat ini sampai ke tanganku dari seorang kolomnis di harian Libanon, Sahar Al-Mishri. Secara pribadi ia minta tulisanya diterbitkan di koran Mesir. Saat aku baca isinya cocok dengan pembukaan dalam tulisan yang biasa aku tulis tiap paginya. Surat yang ditanda tangani orang yang menggunakan nama, Umar …

Baca selengkapnya »

Hubungan Islam dan Barat Focus Dunia

dakwatuna.com – Melbourne, Delapan ribu orang mewakili berbagai agama di dunia bertemu di Melbourne Kamis (3/12), guna mendiskusikan keharmonisan antaragama, dengan fokus pada Islam dan hubungannya dengan Barat. Program yang disponsori oleh Parlemen Agama-agama Dunia ini merupakan respons terhadap krisis keagamaan global terkait larangan Swiss terhadap pembangunan menara masjid. Parlemen …

Baca selengkapnya »

Europe Campaign Tegaskan Terus Bantu Gaza

dakwatuna.com – Gaza, Europe Campaign untuk Pembebasan Blokade Gaza berjanji menambah jumlah kedatangan konvoi kemanusiaan ke Jalur Gaza untuk membebaskan orang-orang Palestina yang diblokade di Jalur Gaza. Europe Campaign menegaskan pihaknya akan terus mengaktifkan gerakan dan kerja secara serius agar blockade dzalim ini bisa dibebaskan secara keseluruhan. Ketua Europe Campaign, …

Baca selengkapnya »

Media Internasional: Agresi Israel Atas Gaza Akan Gagal

dakwatuna.com, Media massa di Barat dan di dunia Internasional memprediksikan bahwa agresi Israel ke Jalur Gaza sejak tiga pekan lalu akan berakhir dengan kegagalan. Tidak mungkin Israel mewujudkan kemenangan terhadap gerakan Hamas berdasarkan sejumlah penelitian dan pengamatan terhadap strategi dan taktik gerakan perlawanan Hamas dan taktik militer Israel serta perkembangan …

Baca selengkapnya »

Venuzuela Usir Dubes Israel

dakwatuna.com- Pemerintah Venuzuela memutuskan mengusir Dubes Israel beserta enam pegawainya. Presiden Venezuela, Hugo Chaves dengan tegas mengusir dubes dan para pegawai Israel agar hengkang dari negerinya, sebagai protes atas agresi biadab Ziones Israel terhadap Gaza. Ia juga menegaskan bahwa tentara Israel pengecut karena membom-bardir rakyat yang tidak berdosa saat mereka …

Baca selengkapnya »

Film Hollywood “Rasul Pembawa Kedamaian” (The Messenger of Peace)

dakwatuna.com - Adalah pembuatan film "Rasulus Salam" terjemahnya adalah "Rasul Pembawa Kedamaian" (The Messenger of Peace), berusaha menembus industri perfilman Amerika "Hollywood", sebuah kiblat perfilman dunia. Film ini disiapkan oleh para seniman dan perfilman Amerika dan Arab. Film ini termasuk pengalaman atau generasi kedua setelah film "Ar Risalah" karya seniman muslim Moustapha Akkad, yang juga bercerita tentang sejarah kehidupan Muhammad saw.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization