Topic
Home / Arsip Kata Kunci: banyak (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: banyak

Nikmat-Nya Jauh Lebih Banyak

Bercerita tentang "nikmat" dari kacamata seorang pedagang, hal baru yang saya dengar dari seorang kawan. Menjalani profesi berdagang ada beberapa kondisi yang akan di hadapi, untung, rugi dan seimbang. Untung yaitu ketika uang yang di dapatkan lebih besar dari modal, rugi yaitu ketika yang di dapat kurang daripada modal, seimbang yaitu ketika uang yang di dapat sama dengan modal atau kembali modal.

Baca selengkapnya »

Banyak Tapi Sedikit

Pada saat Hajjaj bin Yusuf sedang duduk menikmati kemegahan istananya, tiba-tiba didatangkan kepadanya seorang anak kecil. Ketika dia memasuki istana Hajjaj, dia tidak memedulikan keberadaan Hajjaj. Dia malah melihat-lihat kemegahan bangunan-bangunan istana yang begitu mengagumkan. Lalu, terjadi dialog: Hajjaj, “Wahai anak kecil, aku menilai bahwa kamu pandai dan cerdas, apakah kamu hafal Al-Qur’an?”

Baca selengkapnya »
Figure
Organization