Topic
Home / Arsip Kata Kunci: baca (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: baca

Para Pecinta Buku

Banyak ulama besar dunia yang produktif menulis, seperti ketiga syeikh besar dunia kontemporer tadi. Ada Dr. Abdul Qadir Audah, yang terkenal dengan perjuangannya dalam menyemangati intelektual di Mesir agar menyadari pentingnya pemberlakuan undang-undag syariat. Ada Sayyid Quthb, yang terkenal dengan 11 jilid tafisr Fi Zilalil Qur’an (di bawah naungan quran)nya. Ada Dr. Muhammad As-Siba’i, yang terkenal dengan perlawanan pemikirannya kepada kehadiran para penstudi orientalis dengan karya tesisnya yang mahsyur. Ada Sayyid Sabiq, yang terkenal dengan fiqh sunnahnya. Ada Muhammad Al-Ghazali, yang terkenal dengan fiqh sirahnya. Hingga seorang Said Hawa yang terkenal dengan karya tarbiyah ruhiyah, syarah al-hikam, hingga tazkiyatun nufusnya.

Baca selengkapnya »

Cara Efektif Meningkatkan Kegemaran Membaca

Kegemaran membaca pada masyarakat Indonesia tergolong sangat minim, menurut data UESCO 2012 tercatat hanya 0,001 yang artinya setiap 1000 orang hanya 1 yang memiliki kegemaran membaca. Tentu ini memiliki potensi ketertinggalan dari bangsa-bangsa lain. Oleh karena itu, rasanya perlu bagi kita untuk mengawali dari diri sendiri bagaimana cara meningkatkan kegemaran membaca itu. Berdasarkan pengalaman pribadi penulis ada beberapa hal yang mungkin dapat dicoba maupun sebagai bahan pertimbangan sebelum anda memutuskan untuk menjadikan membaca adalah kebutuhan terlebih lagi kesenangan.

Baca selengkapnya »

Membaca Basmalah dan Shalawat di Awal Majelis dan Membaca Kaffaaratul Majlis

'Dianjurkan untuk menyebut nama Allah dan bershalawat atas Rasul-Nya ketika hendak bangun dari majelis, dan kesimpulannya bahwa sunnah dalam berdzikir dan shalawat dengan lafaz mana pun, tetapi yang lebih sempurna adalah dzikir dengan: Maha Suci Engkau, Ya Allah dengan memuj-iMu, Aku bersaksi Tiada Ilah Kecuali Engkau, aku memohon ampunan-Mu, dan aku bertobat kepada-Mu. Sedangkan bacaan shalawat kepada Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam adalah bacaan yang ada pada akhir tasyahud.” (Faidh Al Qadir, 5/560. Cet.1. 1415H-1994M. Darul Kutub Al ‘Ilmiyah, Beirut)

Baca selengkapnya »

Apakah Membaca “Shadaqallahul ‘Azhim” itu Bid’ah?

Assalamu’alaikum Wr. Wb. Hukum membaca Shadaqallahul ‘Azhim, bid’ahkah? (Yudhi Fadhil, Riau). Jawaban: Sebagusnya lisan kita sebagai penuntut ilmu jangan mudah mengeluarkan kata-kata bid’ah atau haram, terhadap permasalahan yang hakikatnya kita belum tahu. Tahan dahulu. Urusan bid’ah atau haram, adalah perkara besar dalam Islam. Sebab bagi pelakunya diancam neraka oleh Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam.

Baca selengkapnya »

Dahsyatnya Membaca

Membaca itu asyik lho! Siapa bilang? Ya.. kata orang yang telah mendapat kenikmatan membaca. Emangnya membaca itu nikmat? Bagaimana kenikmatannya? Orang tipe ini dengan jujur mengatakan membaca itu nikmat dan lezat bahkan lebih nikmat dan lezat dari permen nano-nano. he he. Buku baginya, dijadikannya sahabat setia dalam hidup, sehingga mereka cinta buku.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization