Topic
Home / Arsip Kata Kunci: asia (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: asia

Deklarasi Komunitas Asia-Pasifik untuk Palestina

Aspacpalestine.com 300x250

Kami, komunitas lembaga non pemerintah dan anggota parlemen di kawasan Asia dan Pasifik, berhimpun bersama untuk memperjuangkanhak-hak rakyat dan bangsa Palestina di Balai Sidang Senayan, Jakarta, Indonesia dari tanggal 29 sampai dengan 30 Juni 2011. meyakini bahwa rakyat dan bangsa Palestina berhak mendapatkan kemerdekaan dan kedaulatan serta merupakan bagian tak terpisahkan sebagai warga dunia.

Baca selengkapnya »

Presiden: MTQ ASEAN Pasifik Jadi Pemersatu Masyarakat Muslimin Asia

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menilai Musabaqah Hafalan Al Quran (MTQ) dan Hadist Pangeran Sultan bin Abdul Aziz tingkat ASEAN dan Pasifik dapat menjadi sarana pemersatu kaum muslimin di kawasan Asia Tenggara dan Pasifik. "Mari kita jadikan kegiatan ini sebagai ajang pemersatu kaum muslimin, dalam hubungan bilateral yang erat diantara negara-negara di kawasan Asia dan Pasifik," kata Presiden di Istana Negara, Jakarta, Selasa.

Baca selengkapnya »

RI Tuan Rumah Konferensi Penghafal Al-Qur’an Asia

Indonesia akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan Konferensi Penghafal Al Quran se-Asia Pasifik di Masjid Istiqlal Jakarta, 7-10 Mei 2010. Ketua Panitia Pengarah Konferensi, KH Abdul Hasib, di Jakarta, Kamis (6/5) mengatakan, Konferensi itu akan diikuti oleh 9 negara di kawasan Asia Pasifik yakni Brunei Darussalam, Malaysia, Singapura, Thailand, Filipina, Kamboja, Australia, China dan tuan rumah Indonesia.

Baca selengkapnya »

Jatah Indonesia Pimpim Parlemen Dunia Islam

dakwatuna.com – Jakarta, Parlemen Indonesia mengincar jabatan Presiden Forum Parlemen Islam Sedunia atau Parliamentary Union of the OIC Member States (PUIC) yang pemilihannya akan berlangsung di Kampala, Uganda, akhir Januari nanti. Ketua DPR Marzuki Alie mengatakan, untuk menduduki posisi tersebut, Indonesia akan meminta dukungan kepada beberapa negara. ”Ya, (akan mencalonkan) …

Baca selengkapnya »

Kamboja Memperbolehkan Seragam Sekolah Muslimah

dakwatuna.com - Pnom Penh, Perdanan Menteri Kamboja, Hun Sen memperkenankan kepada sekolah-sekolah negeri bagi siswi-siswi muslimah untuk mengenakan busana muslimah, berhijab jika siswi-siswi menghendakinya. Dalam pernyataan resminya yang dilansir sejumlah media massa di Kamboja, Hun Sen mengatakan, "Bagi siswi-siswi muslimah diperbolehkan memakai busana yang sesuai dengan ketentuan di dalam sekolah atau memakai seragam Islami yang khusus bagi mereka."

Baca selengkapnya »
Figure
Organization