Mengecam perilaku elemen-elemen bangsa Arab (Mesir, Saudi, UAE) yang tidak lagi menjadikan Palestina sebagai problem bersama umat Islam.
Baca selengkapnya »Khutbah Jumat: Al-Quds dan Intifadhah Palestina
Rabu siang waktu Amerika lalu, Presiden Amerika Donald Trump mengumumkan beberapa hal kontroversi terkait dengan Palestina. Pertama, Amerika mengakui Al-Quds (Yerusalem) sebagai ibukota Israel. Kedua, Amerika akan memindahkan kedutaan besarnya dari Tel Aviv ke Al-Quds. Ketiga, Masjid al-Aqsha berdiri di atas bukit Haikal Sulaiman.
Baca selengkapnya »Imam Masjid Al-Aqsha Temui Tokoh Ormas Islam di Jakarta
Kehadiran Syaikh Ikrimah Sabri ini, menjadi kado istimewa di awal Ramadhan 1437 H. "Ini kesempatan langka, beliau dapat hadir ke Indonesia, ditengah ketatnya penjagaan penjajah Israel di Tepi Barat
Baca selengkapnya »Ulama Pelindung Al-Aqsha: Kemenangan AKP, Kemenangan Al-Aqsha
Pemimpin Al-Harakah Al-Islamiyah di wilayah Palestina yang terjajah, Syaikh Raed Salah, mengatakan bahwa kemenangan partai keadilan dan pembangunan (AKP) di Turki akan memberikan saham yang besar dalam membela Masjidil Aqsha.
Baca selengkapnya »Adakah Al-Aqsha dan Palestina di Hati?
Sungguh kita telah benar-benar mati nurani untuk Al-Aqsha. Hati tersayat saat MU tersingkir atau Persib dikandangkan. Kita marah saat ormas atau orpol kita dibully. Siapa yang membela Al-Aqsha, siap-siaplah ia dianggap asing. Tersingkir dari kehidupan. Diserang kanan-kiri-depan-belakang.
Baca selengkapnya »Hanya Mereka yang Berusia di Atas 60 Tahun yang Boleh Shalat di Masjid Al-Aqsha
Pada Jumat kali ini, Zionis Israel hanya memberi izin kepada 200 orang warga Palestina berusia di atas 60 tahun untuk berangkat ke Al-Aqsha melalui jalur darat Beit Hanoun.
Baca selengkapnya »