Topic
Home / Arsip Kata Kunci: antri

Arsip Kata Kunci: antri

Jangan Mau Kalah Sama Bebek

Kita harus menyadari bahwa budaya antri dapat membuat Indonesia menjadi bangsa yang maju dan berkarakter. Cara paling mudah menanamkan budaya antri yaitu ditanamkannya pemahaman akan pentingnya mendahulukan kepentingan bersama daripada kepentingan diri sendiri. Mari menjadi bagian dari solusi bukan hanya menjadi tukang ngeluh, apalagi penimbul masalah. Akan sangat indah jika kita dapat mengawali perubahan-perubahan dari diri kita.

Baca selengkapnya »

Tak Menghiraukan Panggilan Allah

Di dalam hati berkata, “masih belum iqamah”. Sungguh, begitukah gambaran diri ini ketika dipanggil untuk beribadah kepada-Nya? Padahal, itu adalah panggilan Sang Pencipta yang memiliki seisi bumi, langit dan di antara keduanya. Mengapa ketika sesama manusia yang kedudukkannya lebih tinggi memanggil diri ini segera bergegas menghadap kepadanya? Misalnya, ketika seorang warga dipanggil oleh Walikota atau Gubernur, dia akan bergegas menuju panggilan tersebut.

Baca selengkapnya »

Antrian Haji Tembus 2 Juta Orang

Panjang antrian (waiting list) jamaah haji semakin mengular. Data dari sistem komputerisasi haji terpadu (Siskohat) Kementerian Agama (Kemenag) menunjukkan jika antrian haji mencapai angka dua juta lebih jamaah. Kemenag kewalahan dan batal membuat regulasi mengerem laju pendaftaran haji.

Baca selengkapnya »

Kita Dalam Antrian

Terminal bus Pulo Gadung, Jakarta Timur (beritajakarta.com)

Innalillahi wainailaihi roji’un. Belakangan, berita kecelakaan di jalan raya kerap menghiasi tayangan di televisi, juga menjadi sorotan berbagai media massa lainnya. Kecelakaan bus di jalur puncak Cisarua Bogor, tabrakan bus di Jawa Timur, juga di Pemalang hingga kecelakaan tunggal yang menewaskan sembilan orang pejalan kaki yang terjadi tak jauh dari halte Tugu Tani, Jakarta. Selain berita-berita tersebut, sebenarnya mungkin masih banyak kecelakaan lain yang tak terekspos media.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization