Topic
Home / Arsip Kata Kunci: akhirat (halaman 3)

Arsip Kata Kunci: akhirat

Man Adlaja Balaghal Manzila

Man Adlaja Balagal Manzila; Barangsiapa Berangkat Lebih Pagi, Maka Lebih Cepat Sampai Tujuan adalah sebuah buku yang berisi kumpulan motivasi-motivasi terdahsyat. Terhimpun dari hadits-hadits Nabi Shallallaahu ‘Alaihi wa Sallam yang menjadi prinsip-prinsip hidup; positif dan solutif. Sehingga para pembaca akan mendapatkan cakrawala baru, inspirasi baru, semangat baru, dan langkah-langkah baru menuju kesuksesan dan kemenangan di dunia, serta keselamatan dan kebahagiaan di akhirat.

Baca selengkapnya »

Untuk Hidup yang Lebih Hidup

Hidup di dunia ini hanya sementara, Ibarat sebuah perjalanan panjang, kita hanya menyinggahinya, Yang sebenarnya adalah di akhirat sana, Kehidupan yang kekal selama-lamanya, Untuk hidup yang lebih hidup di dunia, Hanya ada dua pilihan dariNya, Beramal kebaikan menuju surgaNya, Atau beramal keburukan menuju nerakaNya, Beramal kebaikan itu ada ilmunya, Agar yang kita lakukan tidak sia-sia.

Baca selengkapnya »

The Spirit of Success, Jalan Meraih Mimpi

Menjadi sukses tentu jadi impian setiap orang. Bekerja dari pagi hingga malam tujuannya jelas ingin memiliki materi dan kekayaan yang berlebih. Tetapi, tak semua orang beruntung dan keinginan menjadi kaya tercapai. Sehingga mereka tetap miskin dan kekurangan walau sudah banting tulang setiap hari. Jalan kesuksesan bukanlah jalan mendatar yang mudah dilalui oleh setiap orang yang ingin menapakinya.

Baca selengkapnya »

Mahkamah Akhirat

Dalam dunia ini banyak yang terjadi, orang salah justru tidak menerima hukuman sedangkan yang tidak bersalah malah lama di penjara. Dunia ini tidak boleh kita ikhtiraf sebagai tempat yang adil. Dan banyak sekali kecurangan yang dilakukan manusia di dunia ini. Jangan khawatir, hukum yang sebenarnya akan ada nanti di akhirat. Syurga dan neraka itu benar-benar ada.

Baca selengkapnya »

Be the Useful One

Ilmu pengetahuan itu luas, tak berbatas. Ia bisa ditemukan kapan saja, di mana saja, dan dari sumber apa saja. Ia tak hanya dimiliki oleh orang-orang yang mengenyam dunia pendidikan, tapi juga dimiliki oleh seluruh umat manusia di dunia yang dianugerahi otak dan pikiran meskipun dari berbagai latar belakang kehidupan, karena ilmu pengetahuan itu universal.

Baca selengkapnya »

Antara Aku, Kamu, dan DIA

Jika kamu tak juga menemukan cinta sejati, Jangan melelahkan diri mencari nya. Dekati saja dulu Sang Pembuat Cinta, Ambil dulu hati Sang Pemilik Cinta. Biarkan Dia menghadiahkan kita cinta yang indah, cinta yang tak lekang oleh zaman dan tak pupus oleh waktu, cinta yang bisa dibawa ke kampung akhirat, dan cinta yang hanya bersumber dari Nya, bukan dari aku, kamu atau kita. Insya Allah.

Baca selengkapnya »

Ma’rifatul Islam (Bagian ke-1)

‘Rasulullah SAW bersabda, ‘Aku tinggalkan pada kalian dua perkara, yang kalian tidak akan pernah tersesat selagi masih berpegang teguh pada keduanya; yaitu Kitabullah (al-Qur’an) dan sunah nabinya (al-Hadits).’ (HR. Imam Malik). Kemunduran kaum muslimin juga merupakan bagian dari ‘kesesatan’ sebagaimana yang digambarkan oleh Rasulullah SAW dalam hadits di atas.

Baca selengkapnya »

Solusi Kepemimpinan Masa Kini: “Kepemimpinan Profetik”

Pada masa ini, konsep-konsep kepemimpinan biasanya memisahkan antara kepemimpinan dunia dan kepemimpinan akhirat. Gaya kepemimpinan tersebut tidaklah bisa menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang ada. Solusinya adalah kepemimpinan profetik, yaitu kepemimpinan yang didasarkan pada kisah-kisah nabi yang tertulis di Al Quran. Karakter pemimpin Islami haruslah dibentuk sejak dini.

Baca selengkapnya »

Istriku Nadia

Menikah untuk menjaga hati, membentuk keluarga sakinah, dan terlebih lagi menikah karena Allah. Menikah sebagai ibadah dunia akhirat. Itulah segenap alasan klise yang kulontarkan ketika kuutarakan keinginanku menikah pada kedua orang tuaku yang sebetulnya enggan menyetujui. Bagaimana tidak, anak mereka ini baru berusia dua puluh tahun kala itu, masih kuliah, hidup masih nebeng orangtua, tak punya pekerjaan tetap.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization