Topic
Home / Arsip Kata Kunci: agama (halaman 12)

Arsip Kata Kunci: agama

Untuk yang Menyudutkan Dakwah Kampus

Secara tegas saya sarankan untuk tidak melukai sesiapapun, baik itu orang maupun lembaga. Karena itu sesungguhnya adalah cara orang-orang yang mencari-cari kesalahan. Dan perilaku seseorang yang paling buruk adalah mencari-cari kesalahan orang lain dan merasa senang atas hal itu. Dan ia semakin senang jika kesalahan tersebut tersebar dan dapat diketahui oleh orang ramai. Perilaku ini sungguh akan menunjukkan kelemahan akal yang dimilikinya.

Baca selengkapnya »

Perang Otak di Zaman Kotak-Kotak

Kemunduran Islam sudah sangat akut. Hampir di seluruh aspek dan lini Islam seakan tak punya taring. Teknologi, ilmu pengetahuan, ekonomi, politik, hingga ke sendi-sendi moral dan ibadah agama suci ini banyak mengalami kemunduran. Faktor intim dari sekian bentuk kemerosotan ini tak lepas dari mainstream-mainstream dan doktrin serta berbagai konspirasi yang di lakukan para musuh Islam walau ada beberapa faktor yang berasal dari kaum Muslim sendiri.

Baca selengkapnya »

Temui SBY, MUI Minta RUU Miras, RUU JPH, dan RUU Kerukunan Umat Beragama Disetujui

Majelis Ulama Indonesia (MUI) menghadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di kantor presiden, Istana Negara Jakarta, Rabu (3/4/2013). Ketua MUI Ma'ruf Amin yang didampingi sembilan pimpinan MUI lainnya mengatakan, selama pemerintahan SBY, sejumlah UU telah disahkan. Seperti UU Perbankan Syariah, UU Pornografi hingga SKB 3 Menteri terkait Ahmadiyah.

Baca selengkapnya »

Jilbab Pakaian Taqwa

Perputaran roda kehidupan meninggalkan pergeseran sosial budaya yang berlaku dalam masyarakat. Kaum feminisme dan liberalisme bersatu membuat propaganda pemikiran perempuan untuk dapat hidup bebas tanpa batas. Indonesia dengan penduduk mayoritas muslim diiming-imingi dengan pemikiran Barat atas nama bias gender. Islam oleh kaum feminisme dianggap agama yang mengekang kebebasan perempuan serta pembagian yang tidak adil terhadap hak waris, pernikahan, perwalian, perceraian, poligami dan hak berekspresi mengenakan pakaian.

Baca selengkapnya »

Pacaran Seh[s]at

Bagi sebagian orang, kalimat tersebut mungkin menjadi hal biasa, dan bagi sebagian lagi mungkin menjadi hal yang menarik yang patut untuk dibaca, termasuk saya. Menarik kenapa? Saya penasaran terhadap pandangan penulis tersebut terhadap pacaran sehat yang ia gadang-gadangkan sebagai judul artikelnya. Bagaimana betul sih bentuk pacaran sehat yang ia maksud? Apakah memang ada istilah “pacaran sehat” tersebut??? Apakah memang diperbolehkan PACARAN seh[s]at ituu??

Baca selengkapnya »

Mahasiswa dan Ideologinya

Sejarah selalu menceritakan tentang kegigihan tekad dan perjuangan tokoh-tokoh terdahulu terhadap bangsa dan agamanya. Kita tahu bagaimana para tokoh - tokoh pada zaman Rasulullah SAW berangkat berjihad dan menjadi mujahid-mujahid perang untuk kemenangan kaum muslimin. Kita tahu bagaimana sejarah menceritakan tentang kegigihan dari seorang panglima perang, Khalid bin Walid.

Baca selengkapnya »

Tentang Usia Pernikahan ‘Aisyah dengan Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam

Ada satu hakikat yang tidak boleh dilupakan oleh siapa pun dalam mendiskusikan masalah ini, yaitu perbedaan pendapat para pakar tentang berapakah usia ‘Aisyah Radhiallahu ‘Anha ketika menikah dengan Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam bukanlah perbedaan dalam perkara aqidah yang pokok, dasar-dasar agama, dan bukan pula domain untuk mengeluarkan seseorang dari Islam.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization