Topic
Home / Pirman (halaman 6)

Pirman

Penulis, Pedagang dan Pembelajar

Prahara Fajar: Sebuah Catatan Tentang Syahidnya Ali bin Abi Thalib

Kisah ini saya tulis untuk mengingatkan kita. Bahwa hidup yang kita jalani pastilah berakhir pada kematian. Kematian yang merupakan gerbang menuju kehidupan yang lebih abadi : Akhirat. Banyak cara menuju mati. Kebanyakannya ditentukan oleh kebiasaan sehari-hari waktu hidup. Maka jangan heran jika mendengar pelacur mati ketika berzina. Atau pemain sepakbola yang mendadak dijemput izroil ketika sedang mengejar-ngejar kulit bundar. Pun, seorang shalih yang dipanggil Allah dalam ruku’, sujud atau tindak ketaatan lain karena memang semasa hidupnya orang ini terbiasa berada dalam ketaatan dan ketundukan kepada Allah.

Baca selengkapnya »

Surat Cinta untuk Murobbi

Bagi Anda yang belum kenal Tarbiyah, buku ini, mudah-mudahan, menjadi salah satu sarana untuk memasukinya. Sebuah buku yang ditulis dengan rasa Cinta. Buku yang lahir ketika rindu berada di puncaknya. Buku yang setidaknya mengajarkan sebuah makna : Bahwa tarbiyah Indah karena cinta tulus para pelakunya.

Baca selengkapnya »

Palestina di Dadaku

Ilustrasi(inet)

Satu satunya Negara di dunia , yang hingga saat ini belum merdeka, adalah Palestina. Ada sejuta asa ketika mendengar nama itu. Cinta tentang kebebasan, cita tentang Perjuangan, dan harap yang akan terus melambung, bahwa mereka sama seperti kita, HARUS MERDEKA.

Baca selengkapnya »

Surat Cinta untuk Ustadzah Yoyoh Yusroh

Hari ini, Sabtu, 21 Mei 2011 bertepatan dengan 18 Jumadil Tsani 1432H, usai sudah tugas yang kau emban. Tunai sudah amanah yang selama ini kau jalankan. Oleh karenanya, Allah memanggilmu. Ia ingin kau menghadap kepada-Nya. Membawa selaksa Cinta, selaksa karya yang telah kau toreh dalam kurun waktu 48 tahun lebih 6 Bulan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization