Topic
Home / Berita / Internasional / Afrika / Presiden Kudeta: Cukup Revolusinya, Saatnya Kita Membangun

Presiden Kudeta: Cukup Revolusinya, Saatnya Kita Membangun

Adly Mansur, presiden Mesir hasil kudeta (inet)
Adly Mansur, presiden Mesir hasil kudeta (inet)

dakwatuna.com – Kairo. Dalam sebuah sambungan telepon dengan stasiun televisi At-Tahrir, presiden kudeta, Adly Mansur meminta para mahasiswa untuk menghentikan demonstrasinya. “Cukuplah revolusinya sampai di sini. Kita sekarang memasuki era pembangunan.”

Mansur juga mengingatkan para mahasiswa untuk menghormati undang-undang demonstrasi yang baru diberlakukan. Karena hal itu adalah undang-undang, bukan peraturan pemerintah. Mansur mengatakan, “Aku harap semua bisa tenang. Tidak mungkin kita selamanya hidup dalam revolusi. Sudah saatnya kita membangun.” (msa/dakwatuna/twsela)

Redaktur: M Sofwan

Beri Nilai:
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars (No Ratings Yet)
Loading...

Tentang

Ketua Studi Informasi Alam Islami (SINAI) periode 2000-2003, Kairo-Mesir

Lihat Juga

Demonstran Minta Trump Merdekakan Hong Kong dari Cina

Figure
Organization