Topic
Home /

Figure Archives: Khalid bin Walid

Para Kesatria Pembawa Panji

Saat umat Islam mempersiapkan diri membendung gempuran musyrikin Mekkah di Bukit Uhud, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam membagi kekuatan Madinah dalam tiga batalion. Salah satunya dipimpin oleh Mush’ab bin Umair. Pria tampan dari Mekkah yang meninggalkan harta dan kemewahan keluarganya demi Islam. Saat menggempur pasukan musyrikin, Mush’ab membawa panji dan memimpin perlawanan. Kendati sempat menguasai keadaan, pertahanan pasukan muslimin akhirnya porak poranda digempur pasukan Khalid bin Walid yang pada waktu itu belum masuk Islam.

Baca selengkapnya »

Kejatuhan Baghdad dan Masuk Islamnya Pasukan Mongol

Saat itu Baghdad kalut, penuh prahara dan ancaman dari seluruh penjuru mata angin. Pasukan Mongol yang kabarnya ganas dan ulung menunggang kuda sejenak lagi sampai di pintu-pintu Baghdad, bersiap melahap segala yang ada; membunuh yang hidup, merobohkan yang tegak, membakar yang utuh, dan menghancurkan bukan sekedar orang Arab, mereka berniat melenyapkan peradaban!

Baca selengkapnya »

Bedah Buku “Antara Umar dan Khalid” yang Langsung Ludes di Cetakan Pertama

Event Organizer For Us (Forum untuk Semua) menggelar acara bedah buku karya terbaru Hepi Andi Bastoni, Ahad (23/8/2015) di Ruang Serbaguna Masjid al-Ghifari MMB IPB Bogor. Buku berjudul Antara Umar dan Khalid ini dibedah langsung oleh penulisnya Hepi Andi Bastoni dan Hilman Rosyad Syihab. Dengan dihadiri sekitar 100 peserta, acara ini berlangsung khidmat dan penuh antusias.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization