Topic
Home /

Figure Archives: Kahlil Gibran

Al-Hikam Ali ibn Abi Thalib

Juman Rofarif menerjemahkan dan menghimpun sekitar 154 hikmah yang dipilih dari sekitar 1380 hikmah dalam Nahj Al-Balaghah dan Syarah Nahj Al-Balaghah dan 6 hikmah tambahan dari buku Hikam Al-Imam ‘Ali Ibn Abi Thalib Radiyallahu ‘Anhu yang isinya beberapa memuat ajakan untuk mendewasakan sikap kita kepada Tuhan; beribadah kepada Allah karena keinginan-keinginan adalah ibadah-ibadah para pedagang. Beribadah kepada Allah karena ketakutan-ketakutan adalah ibadah para budak. Beribadah kepada Allah sebagai ungkapan syukur adalah ibadah orang merdeka (hlm. 41). Pernyataan ini terkesan menyindir sekaligus memberi pencerahan kepada kita tentang kelas-kelas ibadah. Tentu beda antara ibadah pedagang, budak, dan ibadah orang-orang merdeka.

Baca selengkapnya »

Anakmu, Amanahmu

Di sinilah seharusnya peran keluarga dimunculkan untuk mencegah rusaknya moral sang anak. Keluarga adalah sekolah pertama untuk sang anak. Oleh sebab itu, orang tua berperan penting dalam penguatan pendidikan anak. Banyak hal yang diajarkan kepada anak melalui keluarga, khususnya melalui orang tuanya. Bahkan dapat dikatakan bahwa perilaku sang anak ketika di sekolah, lingkungan, dan masyarakat adalah cerminan pendidikan dari orang tuanya di rumah.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization