Topic
Home / Arsip Kata Kunci: polisi (halaman 13)

Arsip Kata Kunci: polisi

Pakistan Keluarkan ‘Fatwa Haram’ Polisi Gendut

Kepolisian Pakistan mengeluarkan 'fatwa haram' polisi memiliki badan gendut. Para polisi berbadan gemuk diwajibkan mengurangi berat badan jika masih ingin berkarier di kepolisian. Surat kabar setempat menyebut program itu sebagai 'perang melawan tonjolan. Kepala Kepolisian Pakistan memerintahkan puluhan ribu anak buahnya yang berbadan tambun untuk melakukan diet. Jika tidak bersedia melakukan mereka terancam di PHK.

Baca selengkapnya »

Ketahuan Peluk Islam, Polisi Norton, AS, Dipecat

Seorang warga Amerika Serikat, yang dulu bekerja di Kepolisian Norton, Ohio, Nicholas A. Matheny, mengajukan gugatan hak sipil ke pengadilan federal atas keluhan diskriminasi negara, konspirasi, pembalasan dan lingkungan kerja yang buruk dan jahat. Gugatan ditujukan kepada Kota Norton, Kepala Kepolisian Norton, Thaddeus Hete, Sersan Polisi John Dalessandro ,Pemerintahkan Kota, Richard Ryland.

Baca selengkapnya »

NU Desak Polisi Tangkap Dalang Kasus Geng Motor

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj melalui siaran pers mendesak Kepolisian Republik Indonesia (Polri) untuk secepatnya mengungkap pelaku dan dalang di balik serangkaian aksi kekerasan oleh geng motor. NU juga mendorong kepolisian untuk melakukan instropeksi diri atas peristiwa tersebut. "Harus cepat diungkap. Jangan sampai ini berlatur-larut yang ujungnya akan semakin meresahkan masyarakat," kata Said.

Baca selengkapnya »

Mabes Polri: FPI Tidak Perlu Dibubarkan

Mabes Polri menegaskan Front Pembela Islam (FPI) tak perlu dibubarkan. Melainkan cukup diberi pembinaan. Penegasan itu disampaikan Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Pol Saud Usman Nasution di kantornya, Jakarta (Rabu, 15/2). Saud menyampaikan hal itu untuk menanggapi maraknya desakan dari elemen masyarakat yang meminta pebubaran FPI.

Baca selengkapnya »

Donna Eljammal, Polisi Berjilbab Pertama di Swedia

Donna Eljammal yang berusia 26 tahun, merupakan polisi Muslimah pertama di Swedia yang mengenakan jilbab. Demikian dilaporkan Metro Se, Rabu (7/12). Ia mengungkapkan bahwa keinginannya untuk menjadi anggota polisi jauh sebelum dirinya mengenakan jilbab. "Sejak aku masih kecil. Saya ingin membantu orang lain sehingga dapat bergerak dan bukan hanya duduk di depan komputer," tuturnya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization