Topic
Home / Arsip Kata Kunci: pinang

Arsip Kata Kunci: pinang

Sebuah Nama

Aku hanyalah seorang tunacinta. Rela menanggalkan izzah sebagai muslimah, hanya agar bisa dinikahi oleh lelaki pujaan hati. Lelaki yang ketika namanya ku dengar, mampu membuat degub jantungku berdebar. Aku hanyalah seorang tunacinta. Kuabaikan kecemburuan Rabb-ku. Kuabaikan ilmu ku tentang hakikat hubungan lawan jenis. Ku abaikan nasehat yang pernah kuutarakan kepada binaanku, bahwa tiada yang namanya komitmen sebelum pernikahan. Kuabaikan nasehat dari murrobiahku. Kuabaikan semua yang aku tahu tentang; HIJAB!

Baca selengkapnya »

Izinkan Aku Meminangmu

“Aku juga sama sepertimu Nis, karena Muslimah aku sadar kalau rasa kesepian membuatku melakukan apa saja termasuk untuk menduakanmu tapi, sekarang aku akan berusaha untuk tidak mengulangi kesalahan itu. “ Kini cinta yang dulu telah hilang tumbuh kembali di antara kita. Di depan makam Muslimah kita menjalin janji untuk saling setia. Dan aku katakana pada Nisa satu hal yang selama ini aku nanti-nantikan. “ Nis… Izinkan aku meminangmu.” Tegasku padanya.

Baca selengkapnya »

Ketika Amanah Datang Meminangmu

“Sesungguhnya Allah telah membeli dari orang-orang mukmin, diri dan harta mereka dengan memberikan surga untuk mereka”. (At Taubah: 111). Maka dari itulah, ketika amanah datang meminangmu, maka terimalah selama amanah itu sesuai dengan syariat). Lakukanlah dengan totalitas karena sejatinya amanah ini akan dipertanggungjawabkan kepada Allah SWT.

Baca selengkapnya »

Kupinang Dakwah Jadi Pendampingku

Senja itu, kala langit Kota Jakarta yang memancarkan sinar keemasan dengan cahaya matahari yang sayup-sayup tenggelam, melukiskan begitu indah dan agungnya kekuasaan Allah berupa alam semesta ini. Meskipun terik yang begitu menyengat kulit di kala siang, ditambah warna langit yang kehilangan birunya sehingga tampak seolah-olah diselimuti kafan, semua itu terasa terobati saat Kita dapat sejenak mentadaburi ayat kauniyah-Nya yang wujud di alam senja.

Baca selengkapnya »

Jalan Para Peminang Bidadari

Saya yakini ini adalah persiapan, persiapan yang mungkin tak ada ujung hingga aku lah yang paling layak dan pantas berada di barisan terdepan menjemput bidadari menggapai surga, bersama Rasulullah bertemu dengan Allah. Inilah jalan yang ku tempuh. Jalannya para pejuang yang tidak semua orang senang mengikutinya. Jalan yang berliku penuh rintangan dan ancaman. Jalannya para pejuang yang rindu bertemu Rabbnya. Jalan para peminang bidadari.

Baca selengkapnya »

Hukum Berduaan dengan Tunangan

Khitbah (meminang, melamar, bertunangan) menurut bahasa, adat, dan syara', bukanlah perkawinan. Ia hanya merupakan mukadimah (pendahuluan) bagi perkawinan dan pengantar ke sana. Seluruh kitab kamus membedakan antara kata-kata "khitbah" (melamar) dan "zawaj" (kawin); adat kebiasaan juga membedakan antara lelaki yang sudah meminang (bertunangan) dengan yang sudah kawin; dan syari'at membedakan secara jelas antara kedua istilah tersebut.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization