Topic
Home / Arsip Kata Kunci: engkau

Arsip Kata Kunci: engkau

Biarkan Aku Mengadu

Wahai engkau sang penguasa, Yang memiliki harta dan kuasa, Bukanlah takdir yang memilihmu, Menjadikan raja di kalanganmu, Bukan aku mendendam padamu, Bukan pula aku benci padamu, Tapi kini aku sadar, Akan penat dan lelah yang bersandar, Wahai malam yang penuh duka, Hari ini aku tatap luka, Yang dulu pernah menganga, Bukan karena sakit,melainkan karena senja.

Baca selengkapnya »

Biarkan Aku Mengadu

Wahai engkau sang penguasa, Yang memiliki harta dan kuasa, Bukanlah takdir yang memilihmu, Menjadikan raja di kalanganmu, Bukan aku mendendam padamu, Bukan pula aku benci padamu, Tapi kini aku sadar, Akan penat dan lelah yang bersandar, Wahai malam yang penuh duka, Hari ini aku tatap luka, Yang dulu pernah menganga, Bukan karena sakit, melainkan karena senja.

Baca selengkapnya »

Sebuah Surat Untuknya

Surat ini untukmu, tentang aku, engkau (kita)..., Kita belum pernah bertemu sebelumnya, apalagi saling mengenal, belum tentu namun, Allah telah menetapkan engkau sebagai belahan jiwaku jauh, sebelum aku dilahirkan di bumi cintaNya ini..., Mengapa aku sangat yakin akan hal ini?, Karena aku percaya bahwa janjiNya itu pasti, tak dapat di sangkal lagi.., Untuk engkau calon imamku.

Baca selengkapnya »

Deras Kepahlawanan

Jika engkau bersedia untuk menerima takdir kesepian sebagai pajak bagi keunikan, maka niscaya masyarakat juga akan membayar harga yang sama: kelak mereka akan merasa kehilangan. (Anis Matta). Hanya membutuhkan sedikit waktu saja untuk kembali merenungkan jejak-jejak kepahlawanan yang pernah singgah di lembaran sejarah manusia.

Baca selengkapnya »

Sayang, Engkau Tak Duduk Di Sampingku

Maaf tuan, kami tidak lagi sedang bernyayi dan menghibur tuan semua. Cuma lirik syair ini begitu menarik bagi kami untuk tuan dan nyonya inapkan. Lirik ini begitu menyentuh hati kami dan berharap tuan dan nyonya juga merasakan hal yang sama. Kami tidak tau persis apa perasaan Ebiet G Ade ketika menuliskan lirik ini, tapi dengan keterbatasan yang kami miliki, di coba juga untuk memahaminya minimal, lirik ini bisa menggambarkan perasaan hati kami.

Baca selengkapnya »

Engkau Adalah Pakaian Baginya

Pakaian merupakan kebutuhan dasar setiap manusia. Ia memiliki fungsi yang sangat penting dan strategis. Pakaian menjadi pelindung dari hawa panas dan dingin, sehingga memungkinkan badan tetap sehat. Pakaian juga berfungsi untuk menutup aurat bagi pemakainya. Pakaian juga berfungsi untuk keindahan, menjadikan pemakainya makin kelihatan cantik/ganteng, makin kelihatan anggun.

Baca selengkapnya »

Menghalau Rasa

Benderangnya tak terbendung, Kesilauan, Sudah dihalau tetap kemilau,Ini terlalu pagi, Bendung pesona yang terpukau, Sebab engkau belum terjangkau, Aku bersikukuh, Aku takut Tuhanku, Bila Rohim-Nya terlempar menjauh, Padahal kerlipnya begitu memukau, Aku terpaku, Bagaimana jadinya daku?.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization