Topic
Home / Arsip Kata Kunci: bangsa palestina

Arsip Kata Kunci: bangsa palestina

Sejarah Bangsa Palestina (Bag ke-4): Rakyat Palestina di Tepi Barat dan Jalur Gaza (Palestina Terjajah 1967)

dakwatuna.com – Di atas telah kami sebutkan bahwa yang tersisa dari wilayah Palestina yang dikuasai orang Arab (Palestina) paska perang tahun 1948 sekitar 23% dari total luas tanah suci Palestina. Wilayah ini terbagi menjadi dua bagian: pertama disebut wilayah Tepi Barat sungai Yordan yang luasnya 5878 kilometer persegi (21,77%) dari …

Baca selengkapnya »

Sejarah Bangsa Palestina (Bag ke-3): Rakyat Palestina di Tanah Pendudukan 1948

dakwatuna.com – Zionis Yahudi berhasil mendirikan entitas negaranya pada tahun 1948 dengan menduduki 77% tanah Palestina dan setelah mengusir 2/3 (dua per tiga) rakyat Palestina dari tanah mereka, sebagaimana kita isyaratkan sebelumnya. Di sini masih banyak jumlah orang Palestina, yang tidak mungkin diusir oleh kaum Zionis Israel, masih tetap tinggal …

Baca selengkapnya »

Sejarah Bangsa Palestina (Bag ke-2): Apakah Orang Palestina Meninggalkan Tanah Mereka Atas Kemauan Mereka Sendiri?

dakwatuna.com – Para propagandis Zionis Israel dan pendukungnya mengklaim bahwa orang-orang Palestina pergi meninggalkan Palestina saat perang tahun 1948 berdasarkan atas kemauan dan keinginan mereka sendiri, juga karena dorongan dari para pemimpin-pemimpin Arab kepada mereka lewat program siaran radio, sementara orang-orang Zionis Israel meminta mereka tetap tinggal di Palestina!! Namun …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization