Topic
Home / Hasil pencarian untuk: ridlo allah (halaman 2)

Hasil pencarian untuk: ridlo allah

Menjadi Bijak di Bumi Allah, Hitam atau Putih

Manusia adalah khalifah, sepantasnya menunaikan kewajiban dalam memelihara harga berhargaNya, alam semesta. Masa depan dari bibit-bibit unggul nantinya ditentukan dari keberadaan manusia-manusia sekarang ini. Sehat, sakit atau hilang, seyogyanya gambaran dari ulah manusia pagi ini. Hingga senja nanti, tanpa terdiferensiasi, hitam atau putih akan datang teramat jelas. Berapa kali lagi, masa akan menangis. Entah kita tak tahu itu.

Baca selengkapnya »

Apakah Maksud di Balik Keberagaman Ciptaan Allah SWT?

Pelajaran yang paling berharga ketika kita mentadaburi tentang penciptaan Allah adalah kita menyadari betapa tidak ada apa-apanya kita. Walaupun kita sebagai manusia adalah mahluk yang paling sempurna diantara mahluk yang lainnya, namun masih ada ciptaan lain yang lebih sempurna dan lebih sempurna lagi, dan pada akhirnya kita menyadari bahwa hanya Allahlah yang maha sempurna dan berkuasa atas segala sesuatu tanpa ada yang bisa menandingi kebesaran dan kekuasaannya.

Baca selengkapnya »

Jika Allah Telah Memilihkan Jodohmu..

“Saat kita ditanya, kapan nikah?” maka jawablah ,”Saya sedang mempersiapkan bekal ketaqwaan untuk bertemu jodoh saya nanti,” kata ustadz Salim. Karena untuk melangkah menuju pernikahan itu harus disiapkan secara matang. Harus siap secara moral, spiritual, konsepsional, fisik, sosial dan material.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization