Topic
Home / Muflihun Abdul Majid

Muflihun Abdul Majid

Rimpu, Identitas untuk Solidaritas Nasional

Rimpu – untuk menata kehidupan bernegara yang berkemajuan kita musti mulai menyadari pentingnya identitas keislaman disadari secara individu ke tatanan kehidupan sosial yang lebih beradab. Dimulai dengan kesaran menutup aurat dan menumbuhkan rasa malu yang kuat bagi perempuan muslimah, sebagaimana pesan budaya Rimpu di atas. Perempuan juga sebagai jantung rumah tangga harus mampu merasakan perubahan pada perilaku generasi sebagai salah satu tanggung jawabnya sebagai ibu.

Baca selengkapnya »

Menjadikan Alquran Mengalir Seperti Air

Mengkhatamkan Alquran dalam tempo waktu tertentu mengakar dalam tradisi para ulama kita, lantas bisakah kita meneladani orang-orang shaleh dari kalangan para ulama itu? Hal ini hanyalah masalah kebiasaan, jika kita punya kemauan Insya Allah kita bisa melakukanya. Semakin sering kita membacanya akan semakin kuat dalam hafalan kita dan semakin cepat kita membaca akan semakin terlatih mulut kita.

Baca selengkapnya »

Dr. KH. Ali Akhmadi, Pelita Masyarakat dengan Al-Quran

Jadi dalam kehidupan kita ada orang bergerak dalam sepi, berkarya dalam diam, beramal dalam senyap, hampir-hampir orang tidak mengenalnya, oh ternyata ada karyanya, dan tidak suka dengan popularitas semu. Apalagi hanya tebar pesona sengaja mencari pernyataan orang yang dianggap kontroversial, lalu berteriak-teriak; ada orang sesat, ada orang sesat!!!, dengan begitu dia menganggap dirinya pembela Islam, pahlawan Agama yang hebat, padahal itu adalah kedunguan, senang cari sensasi. Namun orang-orang begini juga tidak banyak berbuat untuk umat, hanya senang berkhayal menjayakan Islam, bagaimana Islam bisa anda jayakan jika hanya bermodal khayal dan mimpi saja, itu ilusi saja.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization