Topic
Home / Berita / Internasional / Asia / Ledakan Bom Guncang Selatan Turki, Puluhan Orang Menjadi Korban

Ledakan Bom Guncang Selatan Turki, Puluhan Orang Menjadi Korban

Bom meledak di selatan Turki. (Islammemo.cc)
Bom meledak di selatan Turki. (Islammemo.cc)

dakwatuna.com – Ankara. Sebuah bom dikabarkan meledak di mobil milik aparat kepolisian Turki pada hari Rabu (10/8/2016) kemarin. Peristiwa yang terjadi di selatan Turki itu menyebabkan puluhan orang terluka.

Para pejabat keamanan di Turki meyakini bahwa serangan tersebut dilakukan oleh kelompok bersenjata Kurdi, seperti yang dilansir oleh laman Islammemo.cc. Rabu (10/8/2016).

Serangan bom ini terjadi di dekat rumah sakit di provinsi Mardin yang menyebabkan terluka 50 orang warga Turki. (msy/dakwatuna)

Redaktur: Muh. Syarief

Beri Nilai:
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars (No Ratings Yet)
Loading...

Tentang

Wakil Direktur Studi Informasi Alam Islami (SINAI) Mesir 2008

Lihat Juga

Ini Alasan Turki Beli Sistem Pertahanan dari Rusia

Figure
Organization